Selasa, 02 Desember 2014

"Kiat membangun bisnis yang sukses"

 "Kiat membangun bisnis yang sukses"


Semua orang pasti ingin sukses...bukan begitu?
Maka dari itu tidak sedikit orang yang rela melepas status karyawannya pada perusahaan yang telah menggunakan jasanya, hanya demi mendapatkan penghasilan yang lebih. Maka dari itu pula banyak orang yang ingin berwirausaha.
Adapun pada orang awam yang ingin berwirausaha, namun dia bingung harus berbisnis apa...
Karna pada dasarnya orang itu ingin sukses namun dia tidak tahu apa yang harus dilakukannya.
Pada kesempatan kali ini admin akan berbagi wawasan untuk orang-orang yang ingin sukses berbisnis, kesuksesan bukan hanya sekedar mimpi, tapi harus menjadi kenyataan.
Sebelum kita ingin membangun usaha atau bisnis, kita harus mengetahui 4 hal, diantaranya:

bisnis online


1. KONSEP
Sebelum membuat bisnis atau usaha, alangkah sangat baiknya kita mengetahui konsep jualan kita itu yang seperti apa..
Karna banyak orang yang berani membuka usaha namun dia tidak tahu tentang konsep jualannya itu, akhirnya kerugianlah yang dia dapatkan. KONSEP dalam membangun bisnis itu memiliki arti sangat penting, maka dari itu sudah semestinya kita memiliki konsep dari usaha yang kita miliki itu.

konsep memulai bisnis


2. PRODUK
Berbisnis juga tidak hanya mengandalkan KONSEP semata, karena PRODUK pun juga tidak kalah   pentingnya, bayangkan jika anda memiliki usaha namun tidak ada produk yang dijual? pasti berantakan  jadinya..Kebanyakan calon konsumen menginginkan PRODUK yang terbaik, baik dari segi harga dan kualitas, serta pelayanan yang baik. Maka dari itu utamakanlan PRODUK yang anda jual, dan pastinya  harus selalu terawat dengan sempurna.

tips memulai usaha


 Pengusaha yang baik adalah pengusaha yang cerdas dalam merancang strategi pemasaran bisnisnya. Ini diibaratkan sebagai peluru yang akan anda tembakan kepada sebuah target, jika pelurunya meleset, maka meleset juga hasilnya, namun apabila peluru mengenai target, maka akan baik pula hasilnya.  Maka dari itu, rancanglah sebaik mungkin STRATEGI PEMASARAN untuk bisnis anda yang relevan.

tips memulai usaha


Setelah mengetahui poin 1-3, yang terakhir adalah Anda harus mengetahui target pemirsa saat anda   melakukan promosi bisnis yang anda jalani. Misalnya anda menjual laptop atau komputer, berarti anda  harus tahu kisaran usia dari target pemirsa anda, tidak mungkin bila anda harus mempromosikan hal ini  kepada BALITA (Bayi diatas lima tahun), karna anda seharusnya melakukan ini pada orang-orang yang berusia 17 tahun bahkan lebih. Sudah menjadi kewajiban anda harus memperhatikan usia dari TARGET  AUDIENCE dari bisnis yang anda promosikan..

tips memulai usaha



Semua itu adalah Rancangan sebelum memulai usaha agar anda tidak menjadi korban "GAGAL SUKSES", pada kesempatan kali ini admin hanya sekedar berbagi pengalaman dan wawasan kepada para "PENGUSAHA BARU".
Semoga dengan cara ini akan membantu anda meraih kesuksesan.



Terima kasih sudah menyimak, besok kita jumpa lagi pada postingan berikutnya.

Best regard,

0 komentar:

Posting Komentar